Ditulis pada: 8/24/2017
Salah satu khasiat dari susu sapi adalah menetralkan asam lambung. Penyakit asam lambung adalah masalah yang cukup umum terjadi di masyarakat.
Dalam keadaan normal, lambung memproduksi asam agar makanan mudah dicerna. Namun pada penderita, lambung menghasilkan asam terlalu tinggi, sehingga asam yang dihasilkan menyebabkan luka pada dinding lambung.
Penyakit asam lambung dapat melanda tiba-tiba, salah satu penyebabnya adalah mengkonsumsi makanan yang terlalu banyak mengandung lemak. Penderita akan merasakan nyeri pada ulu hati, mulut dan kerongkongan juga terasa tidak enak.
Jika gejala berlanjut, penderita akan susah untuk menelan makanan. Jika hal ini terjadi pada Anda, Anda bisa membuat sendiri ramuan dari susu sapi. Selain bisa meredakan dan menetralkan asam lambung, juga cukup nikmat diminum.
Untuk membuat susu sapi jahe hangat untuk menetralkan asam lambung, silahkan ikuti langkahnya di bawah ini.
Siapkan susu sapi segar, lalu panaskan dengan panci dan tambahkan gula pasir secukupnya. Sambil menunggu susu panas, siapkan jahe dan iris-iris kecil lalu tumbuk dengan cobek, jangan terlalu halus. Kemudian siapkan saringan dan simpan di atas gelas lalu masukan tumbukan jahe di atas saringan. Angkat susu sebelum susu mendidih lalu siramkan di atas tumbukan jahe dalam saringan di atas gelas.
Minum ramuan susu sapi jahe hangat ini 2 kali sehari saat asam lambung Anda naik. Susu sapi dapat menetralisir asam lambung karena kandungan zat antidotim di dalamnya. Selain itu, susu juga mengisi lambung dengan protein yang dapat dipecah oleh asam.
Selamat mencoba dan semoga bermafaat.
Dalam keadaan normal, lambung memproduksi asam agar makanan mudah dicerna. Namun pada penderita, lambung menghasilkan asam terlalu tinggi, sehingga asam yang dihasilkan menyebabkan luka pada dinding lambung.
Penyakit asam lambung dapat melanda tiba-tiba, salah satu penyebabnya adalah mengkonsumsi makanan yang terlalu banyak mengandung lemak. Penderita akan merasakan nyeri pada ulu hati, mulut dan kerongkongan juga terasa tidak enak.
Jika gejala berlanjut, penderita akan susah untuk menelan makanan. Jika hal ini terjadi pada Anda, Anda bisa membuat sendiri ramuan dari susu sapi. Selain bisa meredakan dan menetralkan asam lambung, juga cukup nikmat diminum.
Untuk membuat susu sapi jahe hangat untuk menetralkan asam lambung, silahkan ikuti langkahnya di bawah ini.
Siapkan susu sapi segar, lalu panaskan dengan panci dan tambahkan gula pasir secukupnya. Sambil menunggu susu panas, siapkan jahe dan iris-iris kecil lalu tumbuk dengan cobek, jangan terlalu halus. Kemudian siapkan saringan dan simpan di atas gelas lalu masukan tumbukan jahe di atas saringan. Angkat susu sebelum susu mendidih lalu siramkan di atas tumbukan jahe dalam saringan di atas gelas.
Minum ramuan susu sapi jahe hangat ini 2 kali sehari saat asam lambung Anda naik. Susu sapi dapat menetralisir asam lambung karena kandungan zat antidotim di dalamnya. Selain itu, susu juga mengisi lambung dengan protein yang dapat dipecah oleh asam.
Selamat mencoba dan semoga bermafaat.
Agar mudah mengakses My Info di smartphone, klik ikon 3 titikdi browser Chrome kemudian pilih "Tambahkan ke layar utama". Selanjutnya bisa mengakses My Info dari layar utama smartphone dengan klik ikon My Info.